Sertifikasi Ahli K3 Umum Jogja

Training AK3U Yogyakarta

Pelatihan Ahli K3 Umum di Yogyakarta merupakah kegiatan pembinaan K3 untuk menghasilkan tenaga profesional di bidang ahli keselamatan dan kesehatan kerja. Pelatihan Ahli K3 Umum sertifikasi kemnaker  memiliki banyak benefit yang didapatkan, berikut PERSYARATAN mengikuti pelatihan AK3U :

  • Foto Copy  Ijazah D3/S1
  • Foto Copy KTP
  • Pas Foto Latar Belakang Merah
  • Surat Keterangan Sehat
  • Fakta mengikuti pelatihan AK3U Yogyakarta ( bermaterai )
  • CV (  Daftar Riwayat Hidup  )
  • Surat Keterangan Kerja ( utusan Perusahaan )
  • Surat Rekomendasi training ( utusan Perusahaan )
ahli k3 umum yogyakarta

A. Materi Pelatihan Ahli K3 Umum

Materi pembinaan K3 Calon Ahli K3 Umum dilakukan sekurang-kurangnya selama 120 Jam pelajaran, durasi 12 hari dengan silabus pembelajaran sebagai berikut :

  • Kebijakan K3 → 5 JP
  • Undang-undang No.01 Tahun 1970 → 5 JP
  • Pengawasan Norma Kelembagaan dan Keahlian K3 → 5 JP
  • Norma Keselamatan Kerja Listrik → 5 JP
  • Norma Kepengawasan Penanggulangan Kebakaran → 5 JP
  • Konstruksi dan Bangunan → 5 JP
  • Pengawasan Keselamatan Kerja Mekanik → 10 JP
  • Pesawat Uap dan Bejana Tekan → 5 JP
  • Kesehatan Kerja – Norma Kepengawasan Kesehatan Kerja → 10 JP
  • Lingker – Pengawasan Norma Lingkungan Kerja → 5 JP
  • Kepengawasan Norma Bahan Berbahaya → 5 JP
  • SMK3 – Kepengawasan Norma SMK3 → 10 JP
  • Laporan Kecelakaan Kerja → 5 JP
  • Dasar-Dasar K3 → 5 JP
  • Analisa Kecelakaan → 5 JP
  • Manajemen Resiko → 5 JP
  • PRAKTEK PEMERIKSAAN K3 → 10 JP
  • Ujian tertulis → 10 JP
  • Seminar → 10 JP

B. Investasi

ahli k3 umum yogyakarta

Biaya Pelatihan Ahli K3 Umum di Yogyakarta :

Rp. 7.000.000 ( Utusan Perusahaan ) dan Rp. 5.350.000 ( Fresh Graduate / mandiri )

Pembayaran dapat dilakukan melalui:

  • Pembayaran langsung ke PT. Bhakti Katiga Indonesia
  • Transfer ke rekening Bank Mandiri 177-00-2050510-0 dan PT. Bhakti Katiga Indonesia (min. 3 hari sebelum pelatihan)

C. Fasilitas

Berikut beberapa Fasilitas yang akan di dapatkan :

  • Sertifikat Calon Ahli K3 Umum Kemnaker RI
  • SKP dan Lisensi AK3U Kemnaker RI ( Bagi Utusan Perusahaan )
  • Modul dan Materi AK3U 
  • Kemeja / Polo T-Shirt
  • Tas / Tote Bag
  • Alat Tulis
  • Sertifikat internal Bhakindo
  • Souvenir Bagi peserta pelatihan terbaik ahli k3 umum jogja

D. Tujuan

Tujuan Pelatihan ahli k3 umum meningkatkan kemampuan dan keahlian serta keterampilan dalam bidang K3 terutama dalam melakukan identifikasi potensi bahaya di tempat kerja. Membantu tenaga kerja dalam melaksanakan pekerjaannya dengan aman, tanpa menimbulkan risiko bagi kesehatannya. Sertifikasi K3 Umum merupakan langkah awal terbentuknya team panitia pembina keselamatan dan kesehatan kerja di perusahaan. 

F. Latar Belakang

Pelatihan Ahli K3 Umum ( AK3U ) Yogyakarta untuk membekali peserta dengan pengetahuan dan keterampilan terkait peraturan K3 yang berlaku di Indonesia, sekaligus meningkatkan kemampuan dalam mengidentifikasi potensi bahaya di tempat kerja dan menerapkan langkah-langkah pencegahannya.  Ahli K3 adalah tenaga teknis berkeahlian khusus di bidang Kesehatan dan keselamatan kerja. Tugas Ahli K3 adalah memastikan lingkungan dan kegiatan kerja berjalan aman dan sehat bagi pekerja.

Peraturan Pemerintah UU No 1 tahun 1970 dan Permenaker Per. 02/MEN/1992 dan SK Dirjen Binwasnaker No.Kep. 69 /PPK&K3/XII/2015, mewajibkan setiap perusahaan memiliki seorang ahli di bidang kesehatan keselamatan kerja untuk meminimalkan risiko terjadinya kecelakaan dan penyakit akibat kerja.  Keberadaan pekerja yang sudah tersertifikasi K3 ini akan membantu pemerintah untuk mengawasi pemantauan pekerjaan di tempat kerja sesuai dengan peraturan-undangan yang tetapkan pemerintah. Penunjukan ahli K3 umum telah diatur pemerintah melalui Permenaker No.2 Tahun 1992. bahwa perusahaan yang memiliki pegawai lebih dari 100 orang atau memiliki risiko pekerjaan yang tinggi wajib mempunyai minimal seorang ahli K3 umum serta P2K3. Bhakindo sebagai PJK3 jagonya Pelatihan kemnaker offline, terus memberikan inovasi terbaik. Pelatihan ini dilaksanakan selama 12 hari, degan metode pembelajaran 9 hari teori , 1 hari PKL ke perusahaan, 1 hari seminar dengan kementrian dan di hari terakhir ujian teori.

Pelatihan Ahli K3 Umum di Yogyakarta ini sangat penting bagi yang ingin meningkatkan pengetahuan dan kompetensi di bidang K3. Dengan mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat berkontribusi dalam menciptakan tempat kerja yang aman, sehat, dan bebas dari kecelakaan kerja.

# List Pelatihan K3 Sertifikasi Kemnaker ​